Sifat bahan galian
Felsffar adalah aluminoussilieates dari potassium, kalium dan kadang-kadang barium. Warna: putih, abu-abu, kemerah-merahan, jingga, kuning dan hijau. Kekerasan 6 - 6,5. B.d 2,55 – 2,75. Mineral felsfpar orthoelase danmieroline, potash feldspar yang paling umum; mempunyai komposisi yang sama, KAlSi3O8, hanya berbeda dalam bnetuk Kristal. Anothtoelase adalah feldspar dimana sebagian diganti oleh soda (Na), anorthite terdapat sedikit, soda lime felsfar adalah kelompok plagioelase. Felsdfar terjadi dalam batuan granit, batuan metamorphic dan pegmatite.
Penyelidikan dan penambangan
Penyelidikan yang dilakukan adalah penyelidikan geologi, pemboran dan sumur-sumur eksplorasi, kemudian contoh dianalisa di laboratorium kimia dan mikroskop.
Penambangan selsdpar dapat dilakukan dengan cara open pit ( pertambangan terbuka) atau quarrying operation dan underground ( tambang dalam). Penambangan ini biasanya kecil dan tidak teratur, dan selalu hand srting dan hand cobing.
Pencucian dan pengolahan
Cara pengolahan biasanya menggunakan magnetic separation dan flotasi. Di eropa, feldspar digiling dengan memakai air dalam pan mill, di amerika serikat dan kanada digiling secara kntiniou dalam pobble mill, dan dipisah dengan udara. Magnet yang mempunyai intensity yang kuat menghilahngkan besi yang terkikis, boitite garnet, tourmaline dan beberapa muscovite: di tambang felsdfar di pilih dengan tangan dan yang halus dibuang. Bagian kadang-kadang masih mengandung feldspar 50% atau lebih, maka untuk mempertinggi pendapatan, dapat di cuci dengan flotasi atau gglomerate- tabling.
Penggunaan
Dalam industry keramik di pakai dalam pembuatan gelas, barang-barang pecah belah, e-mail, ubin dan keperluan lain. Misalnya porselin dan keperluan keramik lainnya.
no
|
tempat
|
Keadaan endapan
|
Cadangan ( ton)
|
Diselidiki oleh literater
|
1.
|
Sumatera selatan
1. Tanjung pandan
|
-
|
-
|
Dit. Geol
|
2.
|
Lampung
1. Wai tuba lunik
2. Wai sulan
3. Wai pubian
4. Wai seputuh
|
Pegmatite
Pegmatite
Pegmatite
Pegmatite
|
-
-
-
-
|
Dit. Pert
Dit. Pert
Dit. Pert
Dit pert
|
3.
|
Jawa timur
1. Lodojo
2. Trenggalek
3. Ponorogo
|
Lapuk
Bercampur dengan tanah liat
|
1.893.700
-
-
|
-
Drs. Johannas
-
|
4.
|
Kalimantan barat
|
-
|
-
|
-
|
5.
|
Sulawesi tengah
1. Daerah nikel
|
-
|
-
|
-
|
6.
|
Maluku
1. saparua
|
Sudah lapuk
|
-
|
-
|
0 komentar:
Posting Komentar
Thanks buat semua yang sudah kasih komentar